Yuk, identifikasi bakat Si Kecil agar Bunda bisa mendukung Si Kecil raih profesi yang tepat untuk masa depannya karena #WaktuTakBisaKembali
Kecerdasan Majemuk (Multiple Intelligence) adalah kecerdasan yang mencakup banyak bidang dalam kehidupan sehari-hari. Ada 8+1 Kecerdasan Majemuk, yaitu Bahasa, Logika, Musikal, Gerak Tubuh, Gambar & Ruang, Memahami Diri, Sosial, Naturalis dan Moral.
Bunda dan Ayah tentunya ingin Si Kecil tumbuh cerdas. Sayangnya, pengertian cerdas selama ini hanya dilihat dari pencapaian hasil belajar di sekolah. Ini pula yang membuat makna cerdas jadi terbatas. Sebagai akibatnya, Si Kecil terbelenggu hanya pada 1 atau 2 kecerdasan saja, seperti Logika atau Gerak & Ruang saja. Sementara, pada kenyataannya, dalam diri Si Kecil, ada banyak potensi lain yang bisa dikembangkan.
Makna cerdas yang sesungguhnya adalah kemampuan seseorang untuk belajar, memahami lingkungan, dan memecahkan masalah. Ada 8+1 Kecerdasan Majemuk yang dimiliki anak, dengan porsi yang berbeda-beda pada tiap kecerdasannya.
Isi rencana bermain sesuai dengan Kecerdasan Majemuk Si Kecil yang ingin diasah oleh Ayah atau Bunda. Jadwalkan rencana bermain Si Kecil setiap harinya selama 30 hari.
Kenapa harus 30 hari? Karena peningkatan kecerdasan Si Kecil baru akan terlihat hasilnya setelah secara intensif bermain dalam 30 hari.
Setiap anak memiliki gaya belajar masing-masing. Dengan mengenal gaya belajar Si Kecil, Ayah dan Bunda akan lebih mudah memilih stimulasi tepat untuk mengembangkan potensi Si Kecil, terutama Kecerdasan Majemuknya.
Lihat Gaya BelajarSedini mungkin mengetahui pola asuh yang tepat bagi Si Kecil, dapat membantu orang tua memiliki anak yang cerdas dan bahagia. Dalam perkembangan setiap anak, dipengaruhi oleh 2 faktor, yaitu faktor Nurture dan Nature.
Lihat Pola Asuh TepatKecerdasan emosi perlu dimiliki oleh setiap anak. Sejak dini, Si Kecil bisa dilatih mengendalikan emosi, kelak ia disukai teman karena baik hati! Yuk, stimulasi kecerdasan emosinya sejak dini.
Lihat Kecerdasan EmosiAir Susu Ibu baik bagi bayi usia 0-6 bulan, serta dapat dilanjutkan hingga usia 2 tahun dengan makanan pendamping yang sesuai. Pemberian ASI memberikan banyak manfaat, termasuk dapat mempererat ikatan batin antara Bunda dan Si Kecil.
Selain itu Kalbe juga ikut mendukung :Kalbe Nutritionals mendukung prinisp-prinisp dari World Health Organization International Code of Marketing of Breast-milk Substitutes (Kode WHO) serta regulasi di tingkat nasional yang bertujuan untuk melindungi dan mempromosikan pemberian ASI eksklusif.
Kalbe Nutritionals patuh terhadap seluruh peraturan yang berlaku di Indonesia, secara khusus Peraturan Pemerintah (PP) No. 33 tahun 2012 mengenai ASI Eksklusif; Peraturan Menteri Kesehatan No. 39 tahun 2013 mengenai Susu Formula Bayi dan Produk Bayi Lainnya; serta Peraturan Menteri Kesehatan No. 58 tahun 2016 mengenai Sponsorship bagi Tenaga Kesehatan sebagai peraturan pelaksana dari Kode WHO di Indonesia.
Pilihan makanan dan nutrisi bagi bayi dan anak merupakan tantangan yang kompleks dan perlu mempertimbangkan berbagai macam faktor, termasuk sosial-ekonomi, lingkungan dan budaya. Diperlukan pendidikan yang berkelanjutan untuk memastikan pengetahuan yang memadai mengenai kecukupan nutrisi dan nutrisi yang sehat.
Susu Morinaga nutrisi tepat untuk anak, yang dilengkapi MoriCare Probiotik Triple Bifidus, dilengkapi nutrisi untuk dukung kecerdasannya dan tumbuh kembang optimal.
Hubungi customer service kami untuk konsultasi masalah produk kami.